Tak Ngoding: COBIT | AIC | AIDA | TOGAF | Zachman | Kansei | ITIL | Usability | UI/UX

Ngoding: Native PHP| CI | Laravel || Tentang | Kontak | Privacy Policy | Disclaimer | DMCA Policy

Contoh Membuat Kuesioner Skripsi Sistem Informasi dan Caranya

Ada beberapa cara untuk membuat kuesioner untuk skripsi sistem informasi, baik untuk skripsi ngoding maupun tanpa ngoding. Di sini, saya berbagi satu cara, yakni kuesioner menggunakan Model AIC (Attract, Inform, Community).

Kalau kita mendapatkan referensi yang sudah ada pertanyaan-pertanyaan kuesionernya memang lebih enak. Akan tetapi, jangan lupa juga, di Bab IV sebaiknya kita tidak menampilkan kuesioner secara utuh, tapi cukup inti dari kuesioner saja.

Contoh Variabel Kuesioner di Bab IV

Poin-poin penting kuesioner di Bab IV biasa disebut sebagai atribut atau variabel. Sederhanya, satu pertanyaan di kuesioner berarti satu atribut. Kalau kuesioner memuat 52 pertanyaan berarti 52 atribut.

Contoh Atribut:

1. Warna Konsisten
2. Ikon Konsisten
3. Logo organisasi
4. Judul halaman
5. Tampilan layout rapi


Contoh Kuesioner di Lampiran

Kuesioner biasanya disimpan di bagian Lampiran. Adapun contoh pertanyaan kuesionernya untuk lima atribut di atas seperti ini:

1. Apakah tata warna web konsisten?
2. Apakah ikon (gambar kecil seperti tombol home/kembali) web konsisten?
3. Apakah ada logo organisasi?
4. Apakah judul halaman bagus?
5. Apakah warna layout bagus (nyaman dipandang)?


Kuesioner Lengkap


Comments